Adobe Captivate Software membuat cd interaktif
Belum banyak orang tau mengenai Adobe Captivate Software membuat cd interaktif....termasuk saya sendiri mungkin blum lama tau padahal saya sudah bergelut dalam
Adobe Captivate adalah software yang digunakan untuk membuat video
tutorial mengenai cara penggunaan komputer atau suatu software di
komputer. Versi terakhirnya adalah Adobe Captivate 5. Dibanding dengan
software lain yang sejenis, Adobe Captivate mempunyai banyak keunggulan.
Di antaranya bisa membuat video interaktif di mana di dalam video itu
sang murid bisa praktek langsung dalam menggunakan software walaupun
software tersebut belum diinstal. Hasilnya pun akan lebih dimengerti
karena tombol yang diklik akan diterangi dan tombol keyboard yang
ditekan akan ditampilkan. Selain video tutorial, kita juga bisa
mengadakan latihan dan memberikan skor pada latihan itu.
Jika anda yang biasa menggunakan adobe maka sangat mudah mengoperasikannya...
mengenai tutorial captivate anda bisa cari di om google dulu ya... suatu saat ane akan posting di blog ini..
salam sukses
TIPS DAN TRIK LOLOS BEASISWA LPDP DANALAM DAN LUAR NEGERI TAHUN 2023
1 tahun yang lalu
1 komentar:
http://lauriebailyn.blogspot.com/2012/12/adobe-captivate-vs-articulate-storyline.html?showComment=1416814852787#c3451554564994900805
Post a Comment and Don't Spam!